Ormawa Dan UKM STIE Nganjuk Mengadakan Bakti Ramadhan dalam Bentuk Bagi Takjil

Bulan Ramadhan adalah bulan suci yang paling dinantikan umat Islam seluruh dunia. Di Bulan Ramadhan, Muslim diwajibkan puasa selama sebulan penuh. Bulan Ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah penuh ampunan Allah SWT dan Rahmat-Nya. Pada bulan Ramadhan tahun 2023, Ormawa beserta Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Stie Nganjuk kembali melaksanakan kegiatan berbagi takjil. Dalam melaksanakan kegiatan…

Read More

BEM Stie Nganjuk Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Isra Miraj merupakan peristiwa maha dahsyat yang Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam alami. Sebelumnya, tak ada satu pun manusia yang mengalaminya. Menempuh perjalanan superkilat lalu naik ke langit hingga sidratul muntaha. Banyak peristiwa yang Rasulullah alami sewaktu isra miraj sejak pemberangkatan hingga kembali. Dalam rangka memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW, BEM STIE Nganjuk gelar pengajian…

Read More

STIE GOES TO COMPANY, Momentum Berkunjung ke Perusahaan Sendiri

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nganjuk mengadakan event tahunan yang bertema STIE GOES TO COMPANY. Event ini merupakan program kunjungan industri yang dilaksanakan pada 14-16 Februari 2023.  Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa semester 6 program studi Akuntansi dan Manajemen angkatan 2020. Perusahaan yang menjadi destinasi kunjungan yaitu PT. Global Sukses Solusi Tbk (Run System) dan…

Read More