Bertempat di Farrel Hotel Nganjuk, Selasa (02/05/23) Ketua STIE Nganjuk Indrian Supheni mewakili STIE Nganjuk menghadiri kegiatan Pembinaan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup di Ballroom Farrel Hotel Nganjuk yang di selenggarakan oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Nganjuk. Kang Marhaen membuka kegiatan Pembinaan Pengelolaan Lingkungan Hidup yang diikuti oleh perangkat OPD Kab. Nganjuk, staff ahli Bupati,…
Read MoreNganjuk, 20 Maret 2023 – STIE Nganjuk meresmikan Tax Center sebagai upaya untuk meningkatkan pemahaman mahasiswa terhadap perpajakan. Acara peresmian ini dihadiri oleh Plt. Bupati Nganjuk diwakili oleh Sekdakab Drs. Nur Solekan, M.Si, dan dari pihak Kantor Wilayah DJP Jatim III diwakili oleh Kepala Bidang Penyuluhan Perpajakan dan Hubungan Masyarakat, Vincentius Sukamto yang hadir secara…
Read MoreSekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nganjuk mengadakan event tahunan yang bertema STIE GOES TO COMPANY. Event ini merupakan program kunjungan industri yang dilaksanakan pada 14-16 Februari 2023. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa semester 6 program studi Akuntansi dan Manajemen angkatan 2020. Perusahaan yang menjadi destinasi kunjungan yaitu PT. Global Sukses Solusi Tbk (Run System) dan…
Read MoreNGANJUK, JP Radar Nganjuk – Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Nganjuk berupaya mengembangkan jejaringnya. Terbaru, perguruan tinggi ekonomi terbesar di Kota Angin itu menjalin kerja sama dengan beberapa pihak. Tidak tanggung-tanggung, yang digandeng adalah perguruan tinggi maupun lembaga sosial di Malaysia. Penandatanganan perjanjian kerja sama itu dilakukan langsung oleh Ketua STIE Nganjuk Dr. Indrian Supheni.…
Read More